Cara Melakukan Optimasi SEO Off Page Yang Tepat

cara melakukan optimasi seo off page

Setidaknya ada 2 jenis optimasi SEO pada saat ini. Yaitu optimasi SEO On Page dan juga SEO Off Page. Dimana dari keduanya, tentu memiliki fungsi dan fokusnya masing-masing. Meskipun begitu, keduanya tetap dalam satu tujuan, yaitu meningkatkan visibilitas, dan nilai SEO dari sebuah website.

Kita tentu sudah mengetahui mengenai SEO On Page. Dimana ini merupakan sebuah metode optimasi yang berfokus pada pengembangan website, riset kata kunci, hingga bagaimana pengguna bisa mendapatkan pengalaman terbaik saat mengakses websitemu.

Namun bagaimana dengan SEO Off Page, kenapa jenis optimasi SEO ini memiliki nama “off page” ? Tentunya kita perlu untuk mengetahuinya, mengingat jenis optimasi yang satu ini juga tidak kalah penting untuk performa bisnis kamu.

Mengenai SEO Off Page

mengenai optimasi seo off page

SEO Off Page sendiri merupakan sebuah metode optimasi yang dilakukan di luar website. Dimana tujuannya sendiri, untuk meningkatkan otoritas dan kredibilitas sebuah website.

Dengan begitu, mesin pencari khususnya google dapat mengidentifikasikan bahwa websitemu memang miliki bisnis yang kredibel dan terpercaya. Semakin banyak yang mengatakan websitemu bagus diluar sana, maka semakin google mengidentifikasikan bahwa websitemu layak berada di puncak hasil pencarian.

Seperti sebuah toko yang mendapatkan ulasan positif dari banyak orang yang telah berbelanja disana. Maka toko tersebut semakin dipercaya oleh banyak orang. Begitupun dengan websitemu yang akan semakin dilirik, dan diminati oleh banyak orang di dunia.

Dan sudah jelas, ini akan meningkatkan performa bisnis yang kamu miliki. Bahkan kamu juga bisa mendapatkan keuntungan besar dari hal ini. Meskipun tentunya orang akan melihat websitemu, dan akan menilai bagaimana websitemu saat mereka menggunakannya.

Cara Melakukan Optimasi SEO Off Page

Ada beberapa cara jika ingin melakukan optimasi SEO Off Page. Dimana dengan cara ini, dapat meningkatkan traffic dan juga konversi pada websitemu loh. Jadi, bagaimanakah cara melakukannya? Berikut adalah cara melakukannya.

  1. Bangun Backlink Berkualitas

backlink seo off page

Backlink bertujuan untuk membuat websitemu berada di website orang lain. Singkatnya website kamu direkomendasikan dan akan mendapatkan traffic dari website yang merekomendasikan websitemu. Untuk itu perlu untuk memilih penyedia backlink yang tepat, dan perhatikan kualitas backlink yang akan kamu buat.

  1. Optimasi Media Sosial

sosial media

Menggunakan media sosial juga bisa menjadi salah satu cara optimasi SEO Off Page. Meskipun tidak secara langsung akan terhubung dengan websitemu, namun setidaknya akan membantu penumbuhan traffic, hingga peningkatan awareness pada bisnismu. Bisa menggunakan meta (facebook, instagram, whatsapp), menggunakan twitter, quora, ataupun lain sebagainya.

  1. Gunakan Google My Business

google my business

Optimasi SEO Off Page juga dapat menggunakan google my business untuk kredibilitas yang lebih tinggi. Dengan Google My Business, juga dapat meningkatkan visibilitas websitemu di mesin pencari. Dimana kamu bisa cantumkan alamat, nomor telepon, jam operasional, dan lainnya.

Nantinya orang akan melihatnya, mengetahui informasi bisnismu secara lengkap, dan akhirnya memilih untuk mengunjungi websitemu. Orang lain juga bisa memberikan ulasan positif yang akan meningkatkan ratting bisnismu.

  1. Gunakan Brand Mention

brand mention seo off page

Kamu juga bisa menggunakan teknik brand metion. Dimana nantinya orang akan menyebutkan bisnismu secara publik, dan akan memikat banyak orang untuk mampir ke websitemu. Ini seperti menggunakan influencer, blogger, ataupun diiklankan sendiri melalui media sosial yang kamu miliki. Lagi-lagi ini bertujuan untuk meningkatkan traffic, dan visibilitas website di hasil pencarian.

Faktor Faktor Pengaruh SEO Off Page

optimasi seo

Untuk membuat optimasi SEO Off Page dapat berjalan dengan lancar, maka kenali beberapa faktor yang dapat mempengaruhi proses optimasinya. Untuk meningkatkan kredibilitas, dan visibilitas, maka inilah beberapa faktor-faktor pengaruh SEO Off Page.

  1. Kualitas Yang Dimiliki

Pertama, optimasi SEO Off Page dipengaruhi oleh faktor kualitas yang dimiliki. Mulai dari kualitas backlink, hingga cara untuk mengenalkannya di sosial media. Jika menggunakan backlink, pastikan memakainya dari penyedia yang berkualitas. Jika menggunakan media sosial, pastikan postingannya berkualitas sehingga dipercaya banyak orang. Jika menggunakan Google My Business, pastikan kualitas deskripsi, foto, dan logo dalam kualitas yang baik.

Dengan begitu, para pengunjung dan juga calon konsumen tentunya akan datang dan berkumpul sendirinya. Dan ini berarti optimasi SEO Off Pagemu berhasil.

  1. Reputasi Yang Dimiliki

Jika menggunakan metode brand mention, pastikan influencer atau media yang kamu pilih, memiliki reputasi yang baik. Jangan sampai brand yang anda miliki jadi buruk karena orang yang mengiklankannya memiliki reputasi yang buruk. Dan ini sudah terjadi pada beberapa brand, yang mengakibatkan kerugian dan juga citra yang menurun karena salah memilih influencer yang tepat.

  1. Keaktifan Di Internet

Dan bagi kamu yang ingin mengupload postingan satu-satu, atau mengirim tulisan sendiri ke suatu media, usahakan untuk tetap aktif. Jangan sampai akunmu dikira bot dan ketahuan bahwa kamu memakai akun tersebut hanya untuk mengiklankan websitemu. Meskipun tidak terlalu berpengaruh, namun ini menggangu beberapa faktor penting seperti algoritma, hingga kepercayaan pelanggan.

Tips Melakukan SEO Off Page Agar Menjadi Lebih Optimal

optimasi seo website

Seperti yang selalu dikatakan sebelumnya, jika kualitas memainkan peran penting pada proses optimasi. Baik itu optimasi SEO On page, Optimasi SEO Off Page, keduanya membutuhkan kualitas yang baik.

Jika tidak, tentunya orang akan menilai sendiri bagaimana websitemu dimata mereka. Apakah bagus atau jelek memang dinilai oleh orang lain. Tapi keputusan menampilkan kualitas yang ada pada diri kita, itulah yang penting. Jangan sampai hal ini mempengaruhi algoritma, nilai SEO, hingga bagaimana google mengidentifikasi website kita adalah website yang buruk.

Memilih-milih metode brand mention, hingga backlink yang ingin digunakan itu tidak ada salahnya. Karena ini untuk kebaikan website dan bagaimana nilai SEO dari website tersebut. Dan tidak ada salahnya untuk mencoba menggunakan Google My Business untuk hasil yang lebih baik.

Jasa Optimasi Website SEO Prime SEO

Butuh jasa optimasi website secara SEO yang berkualitas, tapi bingung dimana penyedia jasa yang benar dan tepat? Maka jadikan Prime SEO sebagai pilihanmu.

Karena cuman di Prime SEO dengan pelayanan terbaik dan ramah, serta pengoptimasian yang menyeluruh dan tentu menjamin kualitas websitemu. Dengan jaminan uang kembali, dan pengalaman yang baik tentu dapat kamu andalkan.

Beberapa keuntungan menggunakan Prime SEO:

  1. Pelayanan yang ramah dan cepat
  2. Kemudahan dalam mengakses
  3. Audit teknis seo secara gratis
  4. Diskon terbaik untuk pelanggan tetap
  5. Pengerjaan yang profesional

Dengan setiap keuntungan itu, tentunya dapat memberikan kamu kepastian dalam memakai jasa optimasi SEO ini. Kami akan menjamin kepuasan dan kemudahan kamu selama memakai layanan dari kami.

Dengan berbagai produk seperti Optimasi Website SEO, Optimasi Keyword Only, Penulisan Artikel, Hingga Penyesuaian Website WordPress. Bisa kamu pilih sesuai dengan kebutuhamu. Jadi tunggu apalagi? Hubungi Kami Sekarang!

Contact Us:

Telpon : +62 838-7041-1280
Email : primeseoofficial@gmail.com
Instagram : @primeseo_id
Youtube : prime seo

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *